Andri Setiyanto

By

Pada tanggal 11 dan 12 Juli 2023, telah dilakukan continues quality improvement (CQI) pada Field Epidemiology Training Program (FETP) Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga. CQI bertujuan untuk melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan pendidikan program FETP dan untuk mendapatkan masukan dari penyelenggaraan program FETP. Pada tahun ini adalah kesempatan pertama untuk dilakukan CQI di FETP Fakultas Kesehatan...
Read More
One of staff from Division of Epidemiology, Erni Astutik joined the online course about Southeast Asia Climate and Health Responders Course. The course was begun on June 6, 2023 and will be finished June 29, 2023. On Tuesday, 20 June 2023 session 5, the material of course is about climate change and mental health. Dr...
Read More
Dosen Departemen Epidemiologi, Biostatistika, Kependudukan dan Promosi Kesehatan FKM Unair yang tergabung dalam Tim Geliat Airlangga Universitas Airlangga mengikuti kegiatan workshop penyusunan artikel ilmiah di Malang, selama 3 hari pada tanggal 23-25 Juni 2023. Dosen tersebut adalah Dr. Arief Hargono, Dr. Fariani Syahrul, Dr. Diah Indriani, Dr. Laura Navika Yamani, dr. Kurnia Dwi Artanti,M.Sc,  Erni...
Read More
Salah satu dosen Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Airlangga menjadi salah satu peserta terpilih untuk mengikuti kegiatan pelatihan Biorisk Management Champion for DIC Labs and Universities yang diadakan oleh Biosecurity Engagement Program US. Kegiatan pelatihan tersebut berlangsung dari bulan Mei sampai Agustus 2023. Pelatihan ini secara online dengan narasumber atau instruktur dari para expertise Biorisk Sandia...
Read More
Pembangunan kesehatan merupakan bagian dari pembangunan nasional yang bertujuan meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya. Pembangunan kesehatan yang baik membutuhkan kerjasama lintas sektor dan adanya kesinambungan dengan program – program upaya pembangunan kesehatan di tahun sebelumnya. Secara nasional kualitas kesehatan masyarakat telah meningkat, akan...
Read More
Dilansir dari https://jabarprov.go.id/berita/pemdakab-garut-tetapkan-kasus-difterisebagai-kejadian-luar-biasa-8506 , beberapa waktu lalu, Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemdakab) Garut menetapkan kasus penyakit Difteri di Kabupaten Garut sebagai Kejadian Luar Biasa (KLB). Hal tersebut tercantum dalam Surat Keputusan Bupati (Kepbup) Garut nomor 100.3.3.2/KEP.91-DINKES/2023, tanggal 20 Februari 2023, tentang Penetapan KLB Penyakit Difteri. Pertanyaan yang biasa muncul di tengah masyarakat adalah sebenarnya apa yang...
Read More
Imunisasi merupakan suatu proses membuat seseorang menjadi kebal terhadap penyakit tertentu. Namun, tidak semua masyarakat sadar akan pentingnya imunisasi. Cakupan imunisasi di Indonesia sudah cukup baik tetapi beberapa daerah di Indonesia masih sangat kurang seperti yang terjadi di Jawa Timur, khususnya di Kabupaten Sampang, Madura. Human Center Design (HCD) merupakan salah satu metode untuk meningkatkan...
Read More
Salah satu dosen Divisi Epidemiologi, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Airlangga yang bernama Erni Astutik, S.K.M., M.Epid. menjadi salah satu peserta terpilih dalam mengikuti kegiatan pelatihan DHS Health Data Mapping Workshop. Pelatihan tersebut diadakan oleh The Demographic and Health Survey (DHS) Program yang berlangsung dari bulan Februari sampai bulan Juni 2023. Pelatihan ini diikuti dari berbagai...
Read More
Upaya penurunan Angka Kematian Bayi/Balita dengan implementasi Manajemen Terpadu Balita Sakit/Muda (MTBS/M). MTBS dilaksanakan untuk meningkatkan sistem pelayanan kesehatan; pengetahuan dan keterampilan ibu serta pengasuh anak dalam perawatan anak serta pencarian pertolongan kesehatan; dan kemampuan dan keterampilan tenaga kesehatan dalam menangani balita sakit. Salah satu indikator kualitas pelayanan MTBS terlihat dari kelengkapan pencatatan MTBS. Melihat...
Read More
Melanjutkan pendidikan ke tingkat yang lebih tinggi, adalah mimpi saya sejak saya menamatkan pendidikan saya di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Nusa Cendana (FKM Undana), Kupang tahun 2005 yang lampau. Bersyukur puji Tuhan kurang lebih 17 tahun kemudian, persisnya di tahun 2022, saya bisa di terima di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga (FKM Unair) Surabaya Jurusan...
Read More
1 2 3 4 5 6 9

Registrasi Uji Etik Penelitian Kesehatan

Download Buku Elektronik

Jurnal Elektronik Unair

Repositori Unair